AP PHOTO/KYODI NEWS Mobil dan pesawat terbang disapu gelombang tsunami pascagempa di Bandara Sendai, utara Jepang, Jumat (11/3/2011).
Foto:
TERKAIT:
Asap hitam juga membubung dari kawasan industri di daerah Yokohama Isogo. Terlihat perahu, mobil, truk, serta pesawat terbang hanyut disapu tsunami. Sebuah jembatan, lokasinya tidak diketahui, tampak runtuh ke dalam air.
Badan Survei Geologi AS (USGS) sebelumnya menyatakan bahwa gempa tersebut berkekuatan 7,9 SR dan berpusat di kedalaman 24,3 km sekitar 130 km sebelah timur Sendai di pulau utama Honshu. Namun, USGS kemudian menyatakan bahwa gempa berkekuatan 8,9 SR.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar